Tips Agar Tampil Cantik Maksimal
Tampil cantik dan menawan di setiap kesempatan menjadi impian setiap perempuan. Namun untuk menjaga kecantikan, kamu perlu merawat dan memelihara kesehatn tubuh serta pikiran karena kedua hal tersebut sangat berkaitan.
Selain itu, terdapat beberapa tips kecantikan yang juga perlu diterapkan. Berikut tips kecantikan yang bisa kamu ikuti
Tips Kecantikan Kulit Wajah dan Tubuh, Rambut, hingga Kuku
Hati-hati dalam Membeli Produk
Tips kecantikan yang pertama adalah pemilihan produk. Untuk urusan kosmetik dan skincare, jangan mudah termakan promi iklan. Sebaiknya, lakukan tes terlebih dahulu mengingat tidak semua produk akan cocok untuk kondisi kulitmu.
Dapatkan informasi sebanyak mungkin sebagai bahan pertimbangan untuk kosmetik dan skincare yang hendak dipakai. Pastikan komposisinya aman dan memang sesuai dengan yang kulitmu butuhkan,
Coba duku sampel produk bila perlu. Produk Kosmetuk dan skincare yang tak cocok hanya akan menimbulkan jerawat. Bahkan jika kulitmu sensitif, iritasi kulit bisa terjadi akibat kandungan formula tertentu.
Rutin Bersihkan Wajah
Kulit wajah yang bersih dan sehat akan memudahkan kamu dalam menggunakan riasan. Selalu rutin bersihkan kulit dengan cairan pembersih riasan ( milk cleanser, toner), Kemudian bilas dengan menggunakan air hangat.
Setelah dikeringkan dengan handuk bersih, kamu bisa menggunakan pelembap, krim wajah, tabir surya atau produk skincare lainnya sesuai kebutuhan. Dengan begitu, dijamin kulit wajahmu akan tampak berseri bebas dari jerawat/komedo.
Lakukan Eksfoliasi Bibir dengan Rutin
Agar tetap lembut dan tak kusam, bibir pun memerlukan perawatan ekstra. Kamu bisa melakukan eksfoliasi pada bibir dengan menggunakan scrub yang sesuai untuk mengankat sel-sel kulit mati.
Namun tetap lembut dan tak kusam, bibir pun memerlukan perawatan eksta. Kamu bisa melakukan eksfoliasi pada bobir dengan menggunakan scrub yang sesuai untuk mengangkat sel-sel kulitmati.
Namun jangan lakukan setiap hari. Idealnya, lakukan kurang lebih satu hingga dua kali dalam seminggu.
Gosok permukaan kulit bibir dengan lembut dan menyeluruh. Agar terhindar dari luka dan iritasi, jangan terleat keras mengingat permukaan bibir tergolong lebih sensitif.
Sebagai sentuhan akhir, oleskan lipbal faviritmu seusai eksfoliasi. Selain untuk menenangkan permukaan kulit, lipbalm dapat menambah nutrisi agar kulit bibir makin lembut, cerah dan lembap.
Stop Gunakan Makeup yang Sudah Expired
Tak bisa dianggap sepele, penggunaan riasan yang sudah tak layak tersebut dapat menimbulkan terjadinya kanker pada kulit. Jadi alangkah baiknya jika kamu menghindari menggunakan makeup yang sudah melewati tanggal kadaluarsa.
Meski dibuang sayang, namun makeupa yang sudah expired dapat menyebabkan alergi hingga iritasi seperti ruan nerah, bintik-bintik, bengkak dan pengelupasan kulit.
Jadi buang saja makeup yang sudah melampaui tanggal kadaluarsa, demikian juga dengan yang umurnya sudah lebih dari setahun. Dengan begitu, kulitmu akan tetap seehat dan cantik.
Basmi Jerawat dengan Bahan Alami
Problem jerawat dijumpai tak hanya di kalangan remaja, tapi juga usia lainnya. Jerawat pada wajah dan tubuh bisa dibasmi dengan bahan alami. Kamu cukup oleskan (pilih salah satu):
- Parutan lemon / kunyit
- Irisan tomat
- Putih telur
- Lidah Buaya
- Menjakan tubuh dengan Scrub
Menggunakan scrub tak hanya mampu meningkatkan mood dan relaksasi. Scrub membantu proses eksfoliasi agar kulit tetap flawless and glowing.
Agar peosesnya efektif, basuh tubuh terlebih dahulu dengan air hangat. Air hangat suan kuku dapat membantu pori kulit terbuka.
Kemudian dengan tangan bersih, oleskan body scrub dengan oijatan memutar selam kurang lebih sepuluh menit. BIlas Seluruh tubuh dengan air dingin. Setelahnya, oleskan moisturizer untuk menjaga kelembapannya.
Jangan terlalu keras memijat area kulit. Jika berlebihan, body scrun dapat mengakibatkan kulit makin kering. muncul kemerahan, tampak tak sehat, hingga sensi nyeri dan rasa seperti terbakar. Jadi lakukan secukupnya saja, ya
Potongan Rambut Ringkas Namun Stylish
Kamu bisa tetap tampil stylish dengan haircuts yang ringkas dan tak merepotkan. Agar tak mengganggu aktivitasmu yang padat, potongan layer yang cantik bisa dijadikan pilihan.
Potongan rambut yang satu ini tak hanya simple tapi juga cocok untuk segala suasana. Layer cuts juga sesuai dengan beraneka fashion style sehingga fleksibel untuk mendukung penampilan terbaikmu.
Selain layer, bob haircuts bisa juga menjadi alternatif lain yang tak kalah menarik. Potongan rambut yang pendek ini akan membuatmu tampil fresh dan gaya tanpa harus ribet berlebihan.
Rаjіn Gunаkаn Cоndіtіоnеr Sеlаіn Shаmроо
Perhatikan реnggunааn ѕhаmроо dаn kоndіѕіоnеr уаng benar. Shаmроо dараt dіgunаkаn dі ѕеluruh kulіt kераlа, аkаr rаmbut ѕаmраі ujungnуа. Nаmun tіdаk dеmіkіаn dеngаn kоndіѕіоnеr.
Idеаlnуа, оlеѕkаn соndіtіоnеr hаnуа dаrі bаgіаn tеngаh ѕаmраі kе ujung rаmbut. Jangan oleskan kоndіѕіоnеr dі реrmukааn kulіt kераlа untuk mеnguаtkаn аkаr. Kаrеnа саrа іnі mаlаh hаnуа аkаn mеmbuаt rаmbut jаdі lереk dаn bеrmіnуаk.
Pеrаwаtаn Kuku Agar Cantik Maksimal Jаngаn Kеtіnggаlаn
Agаr tеtар саntіk mеmреѕоnа, реrаwаtаn kuku рun tak bоlеh kеtіnggаlаn. Guntіng dаn kіkіr dеngаn tеrаtur. Selalu оlеѕkаn реlеmbар раdа kutіkulа kuku.
Lаlu арlіkаѕіkаn bаѕе соаt аgаr kuku tаmраk іndаh, ѕеhаt, dаn bеrѕіh. Tаmbаhkаn саt kuku dеngаn wаrnа kеѕukааnmu. Mеѕkі bеgіtu, jangan tеrlаlu ѕеrіng mеnggunаkаn nаіl polish аgаr kuku tеtар berkilau dan tаk bеrubаh kеkunіngаn.
Sеlаіn іtu, gunаkаn potongan bаwаng рutіh lаlu gоѕоkkаn dі ѕеtіар kuku. Dіаmkаn kurаng lеbіh 15 menit dаn bіlаѕ dеngаn аіr bеrѕіh. Kukumu аkаn tеtар ѕеhаt dаn kuаt.